Posts

IT Forensic

Image
 IT Forensic / Forensik Komputer Narasi Pengalaman Saya panjatkan puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas rahmat dan hidayah-Nya sehingga saya dapat menyelesaikan mata kuliah etika profesi materi IT Forensic yang merupakan mata kuliah di  FASILKOM UNEJ  dan juga blog ini dapat saya buat sedemikian rupa. Dalam belajar mandiri tersebut saya menonton video penjelasan materi dari Prof. Slamin. Semoga materi yang telah saya pelajari ini bermanfaat kelak di dunia kerja dan menjadikan saya pribadi yang lebih baik entah itu untuk masa depan maupun sekarang. Forensik      Forensik merupakan suatu proses ilmiah dalam mengumpulkan, menganalisa, dan menghadirkan berbagai bukti dalam sidang pengadilan terkait adanya suatu kasus hukum Forensik Komputer     Forensik Komputer merupakan suatu proses mengidentifikasi, memelihara, menganalisa, dan menggunakan bukti digital menurut hukum yang berlaku. Istilah ini kemudian meluas menjadi Forensik Teknologi Informasi Forensik Teknologi Informa

Cybercrime

Image
 Kejahatan Mayantara (Cyber Crime) Narasi Pengalaman Saya panjatkan puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas rahmat dan hidayah-Nya sehingga saya dapat menyelesaikan mata kuliah etika profesi materi Cyber Crime yang merupakan mata kuliah di  FASILKOM UNEJ  dan juga blog ini dapat saya buat sedemikian rupa. Dalam belajar mandiri tersebut saya menonton video penjelasan materi dari Prof. Slamin. Semoga materi yang telah saya pelajari ini bermanfaat kelak di dunia kerja dan menjadikan saya pribadi yang lebih baik entah itu untuk masa depan maupun sekarang. Mayantara Mayantara (Cyberspace) : Sebuah dunia komunikasi berbasis komputer yang menawarkan realitas yang baru, yaitu realitas virtual Kejahatan Mayantara (Cyber Crime)      Merupakan kejahatan komputer di mayantara. Masalahnya ada 2 yaitu mikro atau perseorangan serta makro yakni komunal, publik, dan efek domino. Faktor pendukung dari terjadinya Kejahatan Mayantara ini adalah hal ini memungkinkan pelaku kejahatan untuk men

Hak Kekayaan Intelektual

Image
Peraturan dan Regulasi Tentang Hak Kekayaan Intelektual (UU Hak Cipta, Paten, dan Merek) Narasi Pengalaman Saya panjatkan puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas rahmat dan hidayah-Nya sehingga saya dapat menyelesaikan mata kuliah etika profesi materi Hak Kekayaan Intelektual yang merupakan mata kuliah di  FASILKOM UNEJ  dan juga blog ini dapat saya buat sedemikian rupa. Dalam belajar mandiri tersebut saya menonton video penjelasan materi dari Prof. Slamin. Semoga materi yang telah saya pelajari ini bermanfaat kelak di dunia kerja dan menjadikan saya pribadi yang lebih baik entah itu untuk masa depan maupun sekarang. Dasar Hukum (Sebagai Referensi) 1. UU Nomor 28 Tahun 2014 : Hak Cipta 2. UU Nomor 13 Tahun 2016 : Paten 3. UU Nomor 20 Tahun 2016 : Merek dan Indikasi Geografis 4. PP Nomor 16 Tahun 2020 : Pencatanan Ciptaan dan Produk Hak Terkait Hak Kekayaan Intelektual (HaKI)     Hak atas Kekayaan Intelektual (HaKI) adalah Hak Eksklusif yang diberikan suatu hukum atau pera

Peraturan UU ITE

Image
 Peraturan dan Regulasi Bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi Narasi Pengalaman Saya panjatkan puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas rahmat dan hidayah-Nya sehingga saya dapat menyelesaikan mata kuliah etika profesi materi Peraturan UU ITE yang merupakan mata kuliah di  FASILKOM UNEJ  dan juga blog ini dapat saya buat sedemikian rupa. Dalam belajar mandiri tersebut saya menonton video penjelasan materi dari Prof. Slamin. Semoga materi yang telah saya pelajari ini bermanfaat kelak di dunia kerja dan menjadikan saya pribadi yang lebih baik entah itu untuk masa depan maupun sekarang. Landasan Teknologi Informasi dan Komunikasi 1. Hukum Moore / Nilai Kecepatan : Complexity of integraded electronic circuit for minimum cost has increased at a rate of roughly a factor of two per year. (Gordon Moore, Co Founder, INTEL)  2. Hukum Metcalfe / Nilai Silaturahmi : The connection of network increase in proportion to the square of the number of nodes. (Robert Metcalfe, Ethernet In

Etika Bisnis

Image
 Bisnis dan Etika Bisnis Narasi Pengalaman Saya panjatkan puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas rahmat dan hidayah-Nya sehingga saya dapat menyelesaikan mata kuliah etika profesi materi etika bisnis yang merupakan mata kuliah di  FASILKOM UNEJ  dan juga blog ini dapat saya buat sedemikian rupa. Dalam belajar mandiri tersebut saya menonton video penjelasan materi dari Prof. Slamin. Semoga materi yang telah saya pelajari ini bermanfaat kelak di dunia kerja dan menjadikan saya pribadi yang lebih baik entah itu untuk masa depan maupun sekarang. Bisnis - Bisni s merupakan organisasi yang produktif - Bisnis juga dapat diartikan sebagai sebuah "entitas" (perseorangan/kelompok) yang bertujuan menciptakan barang dan jasa untuk dijual d an biasanya dengan keuntungan Etika Bisnis      Etika Bisnis merupakan suatu bentuk etika profesi yang mengatur prinsip etika dan masalah etika dalam lingkungan bisnis. Etika bisnis berlaku untuk semua aspek dalam bisnis mulai dari aspek

Cyber Ethic

Image
 Cyber Ethic Sumber :  https://images.unsplash.com/photo-1548092372-0d1bd40894a3?ixlib=rb-1.2.1&ixid=MnwxMjA3fDB8MHxwaG90by1wYWdlfHx8fGVufDB8fHx8&auto=format&fit=crop&w=1170&q=80 Narasi Pengalaman       Saya panjatkan puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas rahmat dan hidayah-Nya sehingga saya dapat menyelesaikan belajar mandiri etika profesi pada hari Selasa, 4 Oktober 2022 yang merupakan mata kuliah di  FASILKOM UNEJ  dan juga blog ini dapat saya buat sedemikian rupa. Dalam belajar mandiri tersebut saya menonton video penjelasan materi dari bapak Fahrobby. Semoga materi yang telah saya pelajari ini bermanfaat kelak di dunia kerja dan menjadikan saya pribadi yang lebih baik entah itu untuk masa depan maupun sekarang. Perkembangan Teknologi     Awal peradaban terus berkembang melalui inovasi dan evolusi hingga mencapai penggunaan internet di belahan dunia manapun yang berdampak sebagai berikut : 1. Informasi bisa diakses 24 jam 2. Biaya semakin murah d

Sertifikasi IT

Image
 Sertifikasi IT Profesional     Sumber :  https://www.google.com/url?sa=i&url=https%3A%2F%2Fsertifikasiiso90012015.wordpress.com%2Fhome%2F&psig=AOvVaw301dbuzXmFVZdX_4vtVC6j&ust=1664936965426000&source=images&cd=vfe&ved=0CAwQjRxqFwoTCKContbDxfoCFQAAAAAdAAAAABAH Narasi Pengalaman      Saya panjatkan puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas rahmat dan hidayah-Nya sehingga saya dapat menyelesaikan perkuliahan etika profesi pada hari Selasa, 27 September 2022 yang diselenggarakan di  FASILKOM UNEJ  dan juga blog ini dapat saya buat sedemikian rupa. Dalam kelas tersebut seperti biasa bapak Fahrobby selaku dosen memaparkan materi lalu membuka sesi diskusi. Pada sesi diskusi saya bertanya mengenai tingkatan dan prestige dari sertifikasi IT itu sendiri. Semoga materi yang telah saya pelajari ini bermanfaat kelak di dunia kerja dan menjadikan saya pribadi yang lebih baik entah itu untuk masa depan maupun sekarang. Sertifikasi IT yang Ingin Saya Kejar     Kar

Kode Etik

Image
  Kode Etik Sumber :  https://www.istockphoto.com/id/foto/konsep-bisnis-etika-dengan-balok-kayu-warna-warni-gm971373776-264568295 Narasi Pengalaman     Saya panjatkan puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas rahmat dan hidayah-Nya sehingga saya dapat menyelesaikan perkuliahan etika profesi pada hari Selasa, 13 September 2022 yang diselenggarakan di FASILKOM UNEJ dan juga blog ini dapat saya buat sedemikian rupa. Dalam kelas tersebut seperti biasa bapak Fahrobby selaku dosen memaparkan materi lalu membuka sesi diskusi. Pada sesi diskusi saya bertanya mengenai langkah yang paling tepat dilakukan oleh suatu perusahaan dalam menanggulangi hacker yang menyerang lalu bapak Fahrobby menjawabnya dengan jawaban yang rinci dan urut. Semoga materi yang telah saya pelajari ini bermanfaat kelak di dunia kerja dan menjadikan saya pribadi yang lebih baik entah itu untuk masa depan maupun sekarang. Kode Etik     Kode etik adalah tanda-tanda atau simbol-simbol yang berupa kata-kata, tulis

Profesi IT dan Profesionalisme

Image
Profesi dan Profesional Sumber :  http://mekowpunya.blogspot.com/2014/06/perbedaan-pengertian-profesi.html Narasi Pengalaman       Saya panjatkan puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas rahmat dan hidayah-Nya sehingga saya dapat menyelesaikan pertemuan mata kuliah Etika Profesi pada hari Selasa tanggal 6 September 2022 yang diselenggarakan di Fakultas Ilmu Komputer di kampus tercinta kita yaitu  Universitas Jember  yang bertopik tentang "Profesi IT dan Profesionalisme". Dalam kelas tersebut diselenggarakan diskusi terbuka yaitu saya dan teman-teman sekelas mengajukan pertanyaan lalu bapak Fahrobby Adnan S.Kom., M.MSI selaku dosen menjelaskan jawaban mengenai pertanyaan tersebut. Saya bertanya mengenai cara mendapatkan kepekaan dalam dunia pekerjaan walau belum banyak pengalaman kerja terutama bagi kita yang masih belajar, lalu pertanyaan tersebut dijawab oleh bapak Robby. Semoga materi yang telah saya pelajari ini bermanfaat kelak di dunia kerja dan menjadikan saya pri

Tinjauan Etika Profesi

Image
Apakah Etika Profesi Itu? Sumber :  https://www.shutterstock.com/image-illustration/compass-needle-pointing-word-ethics-conceptual-509699569 Narasi Pengalaman       Saya panjatkan puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas rahmat dan hidayah-Nya sehingga saya dapat menyelesaikan pertemuan mata kuliah Etika Profesi pada hari Selasa tanggal 30 Agustus 2022 yang diselenggarakan di Fakultas Ilmu Komputer di kampus tercinta kita yaitu  Universitas Jember  yang bertopik tentang "Tinjauan Etika Profesi". Semoga materi yang telah saya pelajari ini bermanfaat kelak di dunia kerja dan menjadikan saya pribadi yang beretika baik, entah untuk sekarang maupun di masa yang akan datang. Etika        Kata etika berasal dari kata Yunani yang bunyinya hampir sama, namun berbeda arti. Yakni ethos yang berarti "kebiasaan atau adat" serta juga dapat diartikan sebagai "perasaan batin atau kecenderungan batin yang mendorong manusia dalam perilakunya". Selain etika kita juga m